Selasa, Perumdam Kuras IPA Selili Untuk Jaga Kualitas Produksi

- Jurnalis

Minggu, 17 Oktober 2021 - 14:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

infonusa.co, Samarinda – Perusahaan Umum Daerah Air Minum (PERUMDAM ) Tirta Kencana Kota Samarinda akan lakukan Pengurasan Bak Sedimentasi, Flokulasi serta WTP di IPA Selili yang dijadwalkan hari Selasa, 29 Oktober 2021. yang akan mulai pukul 08.00 wita sampai selesai.

Hal ini sesuai informasi Direktur Teknik Ali Rachman AS, ST didampingi Manager Produksi Syarif Rachman Hakim didampingi Asisten Manager IPA Selili Muhammad Tadjri melalui Asisten Manager Kesektariatan dan Humas HM Lukman.

“Ya sudah agenda rutin Pemeliharaan dan Pengurasan Bak Sedimentasi, Flokulasi serta WTP di IPA selili pada hari Selasa, 29 Oktober 2021. Kegiatan pengurasan akan mulai pukul 08.00 Wita sampai selesai sesuai jadwal. Untuk menjaga kualitas produksi demi terjaganya kejernihan,” jelasnya.

Dampak pekerjaan tersebut aliran distribusi akan terganggu jalur dari di IPA Selili diantaranya wilayah Jalan Lumba Lumba, S Alimudin, Otto Iskandardinata, Damai, Sejati, Sei Kerbau, Sei Kapih, Embun Suryana, S Sulaiman, Pelita, Sukses Perjuangan, Gerilya Perjuanga, Perum Kalimanis, Perum Purimas, Perum Ariesco, Perum Sambutan Asri, Perum Handil Kopi dan sekitarnya.

“Dihimbau kepada masyarakat pelanggan yang berada di jalur tersebut untuk bisa menampung air sebagai persediaan, karena selama pekerjaan berlangsung aliran distribusi alami gangguan,” harapnya.

Atas nama Manajemen dirinya menyampaikan permohonan maaf atas terganggunya layanan ini.

Untuk informasi dan pelaporan bisa disampaikan ke hotline 0541 -2088100 atau Chat WA ke 0811553536 dan 0811552226. Informasi juga bisa dilihat melalui media sosial FB dan IG. Perumdam Tirta Kencana Kota Samarinda. (mr)

Berita Terkait

Mahasiswa FPIK Tuang Kreatifitas dan Solidaritas pada SKROBAZ XXV
Ginting Harap Pemkot Perhatikan Kondisi Air Bersih di Berbagai Daerah Samarinda
Pesta Demokarasi Sebentar Lagi di Gelar, Suparno Ingin Masyarakat Tetap Antusias
Agus Gelar Dialog Interaktif Bersama Mahasiswa Terkait Fungsi DPR
Deni Sebut Pemerintah Kota Harus Hadir dalam Pencegahan Kasus Pelecehan
Deni Harap Tanamkan Nilai Agama, Guna Bentengi Diri terhadap Hal-hal Negatif
Laila Minta Akses Jalan Pariwisata Di Samarinda di Maksimalkan
Deni Sarankan Bimbingan Pra-Nikah, Agar Kekerasan Terhadap Anak Tidak Terjadi Lagi
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 16 September 2024 - 16:07 WIB

Mahasiswa FPIK Tuang Kreatifitas dan Solidaritas pada SKROBAZ XXV

Jumat, 21 Juni 2024 - 22:07 WIB

Ginting Harap Pemkot Perhatikan Kondisi Air Bersih di Berbagai Daerah Samarinda

Jumat, 21 Juni 2024 - 22:04 WIB

Pesta Demokarasi Sebentar Lagi di Gelar, Suparno Ingin Masyarakat Tetap Antusias

Jumat, 21 Juni 2024 - 22:00 WIB

Agus Gelar Dialog Interaktif Bersama Mahasiswa Terkait Fungsi DPR

Kamis, 20 Juni 2024 - 22:14 WIB

Deni Sebut Pemerintah Kota Harus Hadir dalam Pencegahan Kasus Pelecehan

Berita Terbaru

Pelaksanaan Skrobaz XXV FPIK UNMUL (Ikhsan/Infonusa.co)

Advertorial

Mahasiswa FPIK Tuang Kreatifitas dan Solidaritas pada SKROBAZ XXV

Senin, 16 Sep 2024 - 16:07 WIB